Soto Padang(ide masak daging qurban enak mantap๐๐ผ)
Oktaviani (Bund@ Keyl@)
@inakpunyoraso
Bismillah…
Menu yang selalu ada di dua Hari Raya,
Resep Almarhumah Ibu Mertua๐
Masaknya sih lebaran idul Fitri kemarin ,tapi baru ingat kalau belum dipost karena dah numpuk banget di draf,padahal kemarin sempat janji ke adik tersayang si Peri Dapur @ucimandasari untuk segera di posting
Tapi apalah daya ,janji terlupakan karena deadline yang mengejar๐maafkan uni mu ini adikkuuuh tersayang Peri Dapur ๐๐ผ๐ซฃsehat selalu untuk keluarga kecilmu adikkuuuh,semoga lancar persalinannya nanti๐คฒ๐ผ๐คฒ๐ผ๐คฒ๐ผ๐ฅฐ
#CeritaDapurHariIni
#OntyBlusukan
#IdeMasakDagingQurban
#OlahanDagingQurban
#SotoDaging
#OlahanDagingBundaKeyla
#CookpadCommunity_Yogyakarta
Cara Membuat
-
1
Rebus daging sekitar 5 menit,lalu buang Gelumbang busa nya
-
2
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan bumbu aromatik, tumis hingga wangi dan matang
-
3
Kemudian tuang ke dalam rebusan daging.tambahkan garam dan kaldu bubuk.
Rebus dengan metode 5:30:7 ulangi 2-3 x
Keluarkan daging dari rebusan, iris tipis-tipis lalu gepuk sedikit
-
4
Kemudian goreng hingga kering.sisihkan
-
5
Penyelesaian:
Tata bihun dalam mangkuk saji boleh juga tambahkan nasi putih,beri irisan daging dan juga perkedel.
siram dengan kuah soto, taburi dengan kerupuk merah, keripik kentang,irisan daun bawang,seledri,bawang goreng,sambal dan kecap
-
6
Sajikan hangat
Masya Allah ๐๐ผ๐๐ผ๐
Komentar
(4)
Uci Mandasari
@ucimandasari
Maa Syaa Allah. Enaknya uni ๐คฉ๐ beneran jd pengen langsung nyeruput.. Doa yg sama utk uni ku sayang untuk keluarga disana
Semoga sehat selalu ya uni ๐ฅฐ๐ค terimakasih resep juga doa nya utk aku dan sidebay ๐ค๐ฅฐ๐